Minggu, 04 November 2012

Teknologi Interface Telematika Dan Lingkungan Komputasinya


Interface yang dalam bahasa Indonesia disebut tata muka merupakan jembatan penghubung antara user dengan alat yang digunakan, program yang satu dengan yang lain, antara software satu dengan software lain.
pada saat ini user interface sudah beraneka ragam dan perkembangannya pun teramat pesat.

Interface yang menarik dari sebuah sistem akan menambah nilai lebih, bahkan bisa jadi yang dikedepankan oleh para developer demi memanjakan usernya. Saat ini untuk interface yang sedang booming adalah yang berbasis touchscreen atau layar sentuh, yang memungkinkan user melakukan interaksi dengan perangkat hanya dengan menggerakan jari diatas layar. Mulai dari gadget mobile (Smartphone, komputer tablet, pemutar musik, dll) hingga Nottbook atau laptop dan PC. Untuk perangkat mobile dirajai oleh sistem operasi android keluaran google, yang menawarkan sistem operasi yang powerfull baik dari sisi sistem nya sampai interface nya yang bisa dimodifikasi sedemikian rupa oleh user sesuai kemauan. Nah yang terbaru adalah dari interface berbasis touchscreen adalah Windows 8 dari sektor komputer dan tablet. OS terbaru keluaran Microsoft ini dapat digunakan juga di perangkat yang belum mendukung touchscreen, menggunakan mouse tentunya.
kebetulan saya belum nyoba jadi belum bisa kasih review, hehe.. Nah yang ingin mencoba silahkan dibeli yang asli yah. Jangan yang bajakan, trus di crack dah pakai activator.
Sekian penjelasan dari saya, semoga bermanfaat.

Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

0 Comments:

Posting Komentar

Pengikut

Video Streaming

 

ramamuare Copyright © 2010 LKart Theme is Designed by Lasantha